Loading Blog mempunyai efek yang sangat besar sekali bagi pengunjung blog,
Yuk,simak aja tutorial berikut ini tentang Cara Mempercepat Loading Sebuah Blog:
1. Login ke Blogger.com
2. Klik Rancangan lalu klik Edit HTML
3. Cari kode </head> gunakan Ctrl + F untuk pencarian.
4. Letakkan kode di bawah ini di atas kode </head>.
</a><script charset='utf-8' src='http://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/1.3.2/jquery.min.js' type='text/javascript'/>
<script src='http://pwam.googlecode.com/files/jquery.lazyload.js' type='text/javascript'/>
<script charset='utf-8' type='text/javascript'>
$(function() {
$("img").lazyload({placeholder :"http://pwam.googlecode.com/files/grey.gif",threshold : 200});
});
</script>
4. Simpan template.
itu saja sob tentang Cara Mempercepat Loading Sebuah Blog. Semoga bermanfaat bagi pengunjung setia FirmanSEO.
Title : Cara Mempercepat Loading Sebuah Blog
Description : Kembali hadir nih sob kali ini saya akan memposting tentang Cara Mempercepat Loading Sebuah Blog , Tampilan bagus tapi loading blogn...
Description : Kembali hadir nih sob kali ini saya akan memposting tentang Cara Mempercepat Loading Sebuah Blog , Tampilan bagus tapi loading blogn...
wih amankan dulu gan, izin coba,
BalasHapussilahkan mas monggo di coba
HapusWahh keren nih tips nya...
BalasHapusMari meluncur dan mencobanya.....
^_^
bener gan bisa pake cara ini?
BalasHapus